" Sumbang Sperma apakah ZINAH? "
Diskusi Dharma Facebook. Diskusi: Tanya: Bhante. Saya kenal seseorang yg memiliki keturunan gen kembar seperti suami saya Bhante, dan orang ini siap membantu pasangan yg sudah lama tidak dikaruniai anak. Atau pasangan yg mendambakan kehadiran anak kembar. Dengan cara memberikan spermanya tidak secara langsung (dengan di bantu tim kedokteran), yang ingin saya tanyakan adalah; Muliakah perbuatannya tersebut? Apakah ini termasuk dalam perzinahan? Maaf atas kelancangan saya Bhante. Teman2 tolong kasih koment yang benar dan berguna, sadhu. Jawab: Teman2 maaf kalau koment bhante salah. Ilmu Kedokteran saat ini sudah amat canggih, jadi tidk hanya Tuhan/ Allah saja yang bisa menciptakan manusia dan mahluk lainnya di dunia ini. Dengan adanya bayi tabung, dsb, ini membuktikan bahwa Manusia bisa menciptakan Manusia lagi. Manfaatkan sesuai dengan hukum yang berlaku di Negara. Agama melarang berbuat Zinah (Haram) yang dimaksud ialah berbuat atau melakukan hubungan seks yang salah, yaitu dengan sua