KUNCI Film Sun Go Kong FILSAFAT BUDDHIS MAHAYANA Tingkat Tinggi. Menurut Bhante.
Terlepas dari kisah Fiksi/ fiktifnya, bhante hanya mengambil arti Kiasan dari Filsafat film SGK tsb. Yaitu: Guru Tong, SGK, CPK, Mu Cing dan Kuda Putih, empat faktor ini melambangkan seorang (tubuh) manusia yg berjuang mengumpulkan Paramita berbuat Kebaikkan dan Kebajikan melalui Gemar Berdana, menjaga Moralitas (Sila) dan Meditasi dg penuh semangat, ulet, teguh, sabar untuk meraih Kebahagiaan Nibbana ( Kebahagiaan Tertinggi/ Abadi). Perjalanan ke BARAT itu artinya Meraih Kebahagiaan Hakiki [Nibbana] ini adalah Tujuan Akhir Perjuangan Umat Buddha Mengumpulkan Kebaikan dan Kebajikan selama Hidupnya. Guru Tong di ibaratkan KESADARAN, Sun Go Kong ialah PIKIRAN, Cu Pat Kai ialah PERASAAN, Mu Cing ialah PENCERAPAN, sedangkan Kuda Putih ialah Tubuh Manusia yg digunakan oleh kita sebagai KENDARAAN. Guru Tong simbol Kesadaran yg teguh berjuang dan selalu Tenang, terkendali dan menasihati Pikiran (SGK) yg sangat Lincah, super aktif, suka mengembara.