KUNCI - KEBAHAGIAAN LAHIR & BATIN Pola Pikir - Pola Makan - Pola Hidup Yang Benar Untuk meraih hidup bahagia lahir dan batin. Sebuah Tinjauan Holistik amat Sederhana, tentang berbagai hal Fenomena Dharma di Seputar Kehidupan kita yang di-Rangkum begitu Apik. Hingga bisa dijadikan ‘Panduan Hidup Yang Benar’ untuk Meraih “Kebahagiaan Hidup Lahir dan Batin”, menurut Kaca Mata Dharma.





Ketahuilah bahwa ‘Hidup ini Rumit, penuh Lika-Liku sekaligus Unik’. Faktanya: Buddha Gotama ber-Sabda; Bahwa Hidup ini penuh ke-Tidak-Pastian, alias selalu ber-Ubah Efeknya tidak Memuaskan yang Ujung-Ujungnya ber-Buah tak adanya Kebahagiaan yang Hakiki (dukkha).

Perubahan sebagai Biang Penyebabnya menurut Buddha Gotama. Hingga semua apa yang telah di-Raih se-Tinggi apa pun, begitu di-Sambar Perubahan Alami, semuanya Rontok Tinggal Kenangan Hampa, Efeknya Dukkha (penderitaan lahir dan batin).

Mengapa banyak orang begitu Rapuh terkena Perubahan?

Temukan Jawabannya dalam Buku ini, sekaligus Jadikanlah isi buku ini sebagai ‘Panduan Hidup & Pernikahan yang Benar’ demi Meraih “Kebahagiaan Hidup Lahir dan Batin”.


Goey Tek Jong Sri Manggala copyright@2017

Komentar

Postingan populer dari blog ini

" NAMA-NAMA BUDDHIS "

“大悲咒 | Ta Pei Cou (Mahakaruna Dharani) & UM-MANI-PAD-ME-HUM”

“ Fangshen cara membayar Hutang Karma Buruk dengan cepat dan Instan “