Postingan

Menampilkan postingan dari Agustus, 2009

APA BEDANYA SENIMAN DAN KORUPTOR?

APA BEDANYA SENIMAN DAN KORUPTOR? (sebuah renungan, kajian dan analisis) Oleh Sampiran Trawas. Fakta dan Realita. Seniman motifasinya menghibur & Halal. Para insan seniman hidupnya menjual kreatifitas seni, ada beberapa yang sampai mengeksploitasi tubuhnya (seni tari bali dll, dance, barong), hingga menguras energi, waktu dan pikiran. Semua yang mereka lakukan tidak lain untuk menyuguhkan satu bentuk hiburan semata, ada juga sebagian yang menyampaikan pesan moral dan sosial seperti Group Band Koes Plus, Ebiat.G.Ade, Group Bimbo, Iwan Fals, Franky&Jane, Group Band Slank, Agnes Monica, dsb. Demikian pula Parodi Politik seperti ‘Presiden BBM (Baru Bisa Mimpi)’ Butet Kertajasa, Effendi Ghazali, Nano Riantiarno, Nanik L Karim, Srimulat; Tarsan, Mamik dkk, Tukul Arwana, Extra Vaganza, Eko Patrio dkk. Tapi dibalik pekerjaan itu, semuanya boleh dibilang karya seni yang nyata-nyata pekerjaan yang tulus menghibur masyarakat, jadi termasuk kategori ‘Halal’. Dalam istilah agama Islam a